Kode Awalan Nomor Operator Seluler Di Indonesia Terlengkap
Daftar Isi
Kumpulan Kode Awalan Nomor Operator Seluler Di Indonesia Terlengkap Vuiral.com - Kita semua pasti sudah tau bahwa ada banyak sekali penyedia jaringan telepon, mulai dari Telkomsel, XL Axiata, Indosat, dan provider lainnya.
Dengan banyaknya operator jaringan telepon tersebut, maka kode awalan nomor operator seluler berbeda-beda. Karena kode-kode nomor hp indonesia, maka tak heran jika banyak orang yang bingung untuk mengetahui 0813 kartu apa, 08112 nomor apa, 0852 kartu apa, 08118 nomor operator apa.
Kenapa mengetahui kode awalan nomor operator seluler di indonesia cukup penting?, sebab dengan mengetahui awalan nomor Indosat, Telkomsel, XL, Axis dan operator lainnya maka hal itu dapat membuat kita untuk mempertimbangkan biaya telepon ke operator lain. Sebab kita semua pasti sudah tau bahwa menelpon nomor dengan operator jaringan yang sama maka tarifnya lebih murah jika dibandingkan menelpon ke nomor operator lain.
Selain untuk mempertimbangkan biaya telepon, mengetahui kode awalan nomor operator juga sangat penting untuk kita ketika hendak membeli pulsa ke konter.
Buat kalian yang ingin mengecek nomor HP seseorang menggunakan kartu apa, maka kalian bisa melihat daftar kode awalan operator yang telah saya rangkum di bawah ini.
Baca juga:
Kumpulan Kode Awalan Nomor Operator Seluler Di Indonesia Terlengkap (XL Axiata, Axis, Telkomsel, Smartfren, Indosat, Three)
1. Daftar Kode Awalan Nomor XL Axiata
0817 nomor apa, 0877 nomor apa? Semua nomor tersebut berasal dari operator XL Axiata. Silakan cek di bawah ini untuk melihat daftar lengkapnya:
- Nomor 0817 kartu apa? 0817 merupakan awalan nomor XL Axiata.
- Nomor 0818 kartu apa? 0818 merupakan awalan nomor XL Axiata.
- Nomor 0819 kartu apa? 0819 merupakan awalan nomor XL Axiata.
- Nomor 0859 kartu apa? 0859 merupakan awalan nomor XL Axiata.
- Nomor 0877 kartu apa? 0877 merupakan awalan nomor XL Axiata.
- Nomor 0878 kartu apa? 0878 merupakan awalan nomor XL Axiata.
- Nomor 0879 kartu apa? 0879 merupakan awalan nomor XL Axiata.
2. Daftar Kode Awalan Nomor Axis
Bagaimana awalan nomor operator Axis? Berikut ini daftar lengkap untuk awalan nomor Axis yang telah saya dapatkan:
- Nomor 0831 kartu apa? 0831 merupakan awalan nomor Axis.
- Nomor 0832 kartu apa? 0832 merupakan awalan nomor Axis.
- Nomor 0833 kartu apa? 0833 merupakan awalan nomor Axis.
- Nomor 0838 kartu apa? 0838 merupakan awalan nomor Axis.
3. Daftar Kode Awalan Nomor Telkomsel
Untuk belum tau nomor 0811 kartu apa, 0812 provider apa, 0823 nomor apa? Semua itu merupakan nomor operator Telkomsel, meski begitu masih ada jenis Telkomsel. Untuk selengkapnya kalian bisa cek kode nomor Telkomsel di bawah ini:
- Nomor 0811 kartu apa? 0811 merupakan awalan nomor operator Telkomsel Halo.
- Nomor 0812 kartu apa? 0812 merupakan awalan nomor operator Telkomsel Halo.
- Nomor 0813 kartu apa? 0813 merupakan awalan nomor operator Telkomsel Halo.
- Nomor 0821 kartu apa? 0821 merupakan awalan nomor operator Telkomsel simPATI.
- Nomor 0822 kartu apa? 0822 merupakan awalan nomor operator Telkomsel simPATI.
- Nomor 0823 kartu apa? 0823 merupakan awalan nomor operator Telkomsel simPATI dan kartu Facebook.
- Nomor 0851 kartu apa? 0851 merupakan awalan nomor operator Telkomsel AS dan By.U.
- Nomor 0852 kartu apa? 0852 merupakan awalan nomor operator Telkomsel AS.
- Nomor 0853 kartu apa? 0853 merupakan awalan nomor operator Telkomsel AS.
4. Daftar Kode Awalan Nomor Smartfren
Banyak orang yang tidak tau 0888 nomor operator apa, itu adalah nomor depan kartu Smartfren. Untuk lebih lengkap, silakan lihat daftar kode berikut:
- Nomor 0881 kartu apa? 0881 ialah awalan nomor Smartfren.
- Nomor 0882 kartu apa? 0882 ialah awalan nomor Smartfren.
- Nomor 0883 kartu apa? 0883 ialah awalan nomor Smartfren.
- Nomor 0884 kartu apa? 0884 ialah awalan nomor Smartfren.
- Nomor 0885 kartu apa? 0885 ialah awalan nomor Smartfren.
- Nomor 0886 kartu apa? 0886 ialah awalan nomor Smartfren.
- Nomor 0887 kartu apa? 0887 ialah awalan nomor Smartfren.
- Nomor 0888 kartu apa? 0888 ialah awalan nomor Smartfren.
- Nomor 0889 kartu apa? 0889 ialah awalan nomor Smartfren.
5. Daftar Kode Awalan Nomor Indosat
0856 nomor operator apa, 0855 nomor apa, 0815 nomor operator apa? Itu adalah kode nomor Indosat Ooredoo.
- Nomor 0814 kartu apa? 0814 merupakan awalan nomor Indosat M2 Broadband.
- Nomor 0815 kartu apa? 0815 merupakan awalan nomor Indosat Matrix dan Mentari.
- Nomor 0816 kartu apa? 0816 merupakan awalan nomor Indosat Matrix dan Mentari.
- Nomor 0854 kartu apa? 0854 merupakan awalan nomor Indosat Matrix.
- Nomor 0855 kartu apa? 0855 merupakan awalan nomor Indosat Matrix.
- Nomor 0856 kartu apa? 0856 merupakan awalan nomor Indosat IM3.
- Nomor 0857 kartu apa? 0857 merupakan awalan nomor Indosat IM3.
- Nomor 0858 kartu apa? 0858 merupakan awalan nomor Indosat Mentari.
6. Daftar Kode Awalan Nomor 3 Three (Tri)
0895 nomor operator apa, 0896 nomor apa? Itu adalah termasuk nomor dari jaringan operator Three.
- Nomor 0895 kartu apa? 0895 adalah awalan nomor Three.
- Nomor 0896 kartu apa? 0896 adalah awalan nomor Three.
- Nomor 0897 kartu apa? 0897 adalah awalan nomor Three.
- Nomor 0898 kartu apa? 0898 adalah awalan nomor Three.
- Nomor 0899 kartu apa? 0899 adalah awalan nomor Three.
Demikianlah informasi mengenai kumpulan kode awalan nomor operator seluler di Indonesia terlengkap yang dapat saya perlihatkan kepada kalian semua. Semoga bermanfaat.
Promo Menarik
Diskon Barang Elektronik Di Lazada Hingga 80%
Cek disini
Promo Cuci Gudang, Diskon Sampai 50%
Cek disini
Murah Pol - Barang Murah Berkualitas Mewah
Cek disini
Tampil Cantik Gak Perlu Mahal - Diskon 50%
Cek disini
Kumpulan Barang Untuk Kesehatan - Diskon 50%
Cek disini